Ketentuan Peserta dan pendaftaran Lomba IPS Festival 2013
Ketentuan Lomba Menulis Essai, Poster
danTari Tradisional
KetentuanUmum
KetentuanUmum
- Kompetisi terdiri dari Tiga kategori, yaitu essai, poster dan tari tradisional
- Kompetisi essai diperuntukan bagi mahasiswa se-Indonesia, poster diperuntukan bagi mahasiswa UNJ dan tari tradisional diperuntukan bagi pelajar SMP Se-DKI Jakarta
- Kompetisi essai dan poster diikuti oleh perorangan, sedangkan tari tradisional kelompok
- Setiap peserta diperbolehkan mengirim lebih dari satu essai dan poster
- Bagi peserta yang mengirim lebih dari satu karyanya akan tetap dikenakan biaya pendaftaran sejumlah karya yang dikirimkan
Ketentuan Pendaftaran
- Pendaftaran lomba dibuka mulai tanggal 13 April – 13Mei 2013
- Mendaftarkan diri dahulu ke panitia IPS Festival 2013dengan mendownload formulir pendaftaran di blog ( ipsfestival2013.blogspot.com ) dan formulir pendaftaran dikirim ke email panitia di ipsfestival2013.unj@gmail.com.
- Mengirimkan biaya pendaftaran sebesar Rp
20.000 untuk essay dan poster,Rp. 75.000 untuk tari tradisional paling
lambat tanggal 13 Mei 2013 kesekretariat HIMA Pendidikan IPS FIS UNJ di
Universitas Negeri JakartaKampus AJl. RawamangunMukaGedung KFakultas Ilmu SosialJakarta Timur 13220Indonesia
Atas nama : Dewi Susilo Wati
Bank
:
Bank BNI Cab. UNJ
A/C
nomor : 0233802942
- Setelah peserta membayar biaya pendaftaran, diharapan struk pembayaran jangan sampai hilang dan peserta wajib mengirim Short Messaging Service (SMS) konfirmasi kepada panitia kenomor 085710262785 (Dewi) dalam waktu 1 x 24 jam setelah melakukan pembayaran, dengan format:
Nama Lengkap_Pembayaran LombaEsai/ Poster/ TariTradisional_Asal Universitas/ Sekolah_tanggal/bulan/tahun melakukan pembayaran
Selain itu peserta WAJIB melampirkan Scan
bukti transfer pembayaran asli dari atm pada saat mengirim karyanya dan dilampirkan bersama karya yang peserta kirimkan ke panitia
Comments
Post a Comment